Tujuan awal diadakannya LAM adalah untuk membantu Agen/Perwakilan meraih target penjualan. Tapi saat ini yang terjadi menjadi pihak Agen/Perwakilan menunggu kesempatan mengajukan LAM. Yang harus diperbaiki adalah bagaimana merubah sistem agar Agen/Perwakilan tidak bergantung pada LAM sehingga order tidak menumpuk di akhir bulan saja.