Sebelumnya saya minta maaf kepada komunitas WE10 Lovers, karena saya mendapat link patch ini dari teman di forum luar Indonesia (melalui chatting) dan tidak mencantumkan rules tentang patch ini, jika memang tidak diperbolehkan untuk dishare ulang, maka akan saya delete postingannya.(karena kebanyakan patch hampir diseluruh negara tidak mempermasalahkan untuk menshare ulang asal dicantumkan creditnya) mudah2an patch ini bisa dinikmati oleh pecinta game lainnya seandainya di ijinkan untuk dishare ulang, karena pastinya akan banyak orang lagi yg bisa menghargai dan memakainya, sehingga membuat team pembuat patch ini jadi lebih besar dan lebih solid lagi...sekali lagi mohon maaf jika patch ini hanya milik komunitas WE10 Lovers saja....Peace...Love...Empathy....