Dear ibu Feni
Selamat pagi,
Terkait sewa apartement Mr Tsuchiya di Sahid Sudirman Residence 18 U,
Kami lampirkan invoice security deposit dan invoice rent fee.
Mohon di bantu untuk proses pembayarannya, agar segera di proses untuk requestnya.
Setelah ada pembayaran mohon untuk bukti transfernya di kirimkan ke email kami.
Terima kasih