Berikut laporannya:
1. Bentuk gigi saw blade tidak sama dengan NIN sehingga cepat tumpul dan kotor (chip tidak terbuang saat cutting) à di-training sesuai NIN
untuk cutting sbb:
trainee yang dulu pernah training di NIN sudah resign
Mesin cutting sudah tidak standar NIN, antara lain:
1. Pressure gauge untuk clamp rusak
2. Setting pressure clamp tidak sesuai std (inner: 20~23 dan outer: 10~15)
3. Clamp di-modif dengan di-”coak” ujungnya dengan alasan supaya produk mudah jatuh walaupun ada burr
4. “pusher” sudah tidak ada à rusak semua akibat terpotong
5. Clamp yang harusnya diisi 4 aktualnya 2 dan yang seharusnya diisi 9 aktualnya 4
6. Mesin sangat kotor (banyak chip mengendap) sehingga menyulitkan saat setting (baut / mur sulit dibuka)
7. Alat pembersih chip (hasil kreasi NIN) tidak digunakan – alasannya ribet
8. Wadah penampung untuk membersihkan chip diganti dengan box plastic – sehingga sulit membesihkan ship
Hal-hal diatas sudah di-trainingkan.