Presiden Direktur PT. Mimaki Indonesia, Akira Kurosawa meresmikan dibukanya kantor cabang di Solo. Acara ini juga diisi dengan seminar Dye Sublimation oleh Benny Setiawan Rahardjo dari Nusantara Indo Digital, yang banyak membahas tentang material-material baru dalam industri tekstil dan wacana untuk bisnis tekstil di tahun mendatang.