Hasil pembicaraan pertemuan pertama (pimpinan APM dan Nissen) dan dilanjutkan kemarin, Kamis 29 Maret 2015, antara saya dengan bapak Ken (Konsultan PT. APM) dan isi pembicaraan sebagai berikut :
1. Pagar (Fencing) yang sudah dibangun diatas lahan PT. Nissen sepanjang sekitar 180 meter (ukuran tepatnya lihat gambar)
2. Rencana PT. APM akan menambah pagar sepanjang sekitar 112 meter (ukuran tepatnya lihat gambar) dan pihak Nissen setuju dibangun diatas lahan Nissen.
3. Kedua belah pihak sepakat total biaya akan dibagi dua pihak (50% -50%)
4. Pihak APM akan membuatkan draft perjanjian kerjasama atas kepemilikan dan maintenance Pagar /fencing tersebut.
5. Kedua belah pihak akan membuat quotation untuk pekerjaan tambahan pagar tersebut, dan selanjutnya akan dilakukan pembicaraan lanjutan.