>> Status pengirim harus aktif & penerima juga harus aktif atau berada pada masa isi ulang (grace periode)
>> Setiap transaksi transfer pulsa tidak merubah status masa aktif ataupun masa isi ulang (grace period ). Jika penerima dalam status masa isi ulang, pulsa yang ditransfer baru dapat digunakan setelah penerima melakukan isi ulang untuk mengaktifkan kembali kartunya.
>> Setiap pulsa yang di transfer tidak dihitung sebagai pemakaian / usage hanya sebagai nilai transfer, sedangkan biaya transfer pulsa (sesuai tabel di atas) baru akan dihitung sebagai pemakaian / usage