Dear Bu Arum ,
Terima kasih atas informasinya dan kerjasamanya selama ini .
Mengenai hal tersebut , kami sudah mengupayakan negosiasi dengan pihak AIrlines agar barang tersebut bisa di release terlebih dahulu di Japan tetapi di karenakan barang tersebut tergabung dalam 1 Flight maka barang akan di release bersamaan dengan cargo yang lain dikara regulasi di Japan .
Dan kami coba berdiskusi langsung dengan pihak TTC (Fujisawa San) mengenai tersebut dan mereka akhirnya mengerti kendalanya dan akan menunggu kelengkapan barangnya datang .
Mohon maaf sebelumnya mengenai hal tersebut dan pada saat Barang tiba kami akan menginstruksikan kepada pihak agent kami agar menjadi TOP PRIORITY dan proses rush Handling .
Berikut informasi email dari TTC :