Tingkatkan pengawasan dalam pelaksanaan compliance dan jadikan compliance sarana untuk mendapatkan kepercayaan dari publik indonesia maupun internasional sehingga dapat dijadikan sumber daya untuk kemajuan perusahaan. Karena dengan kepatuhan pada compliance akan menmingkatkan daya saing perusahaan.