1. PENERIMAAN
Transformator UNINDO harus segera diperiksa pada waktu penerimaan.
Apabila hal ini tidak dilaksanakan maka dianggap bahwa transformator tersebut
telah diterima dalam keadaan baik.
Periksalah dengan teliti, hal-hal berikut:
1.1. Keadaan peti (bila di petikan).
1.2. Ada tidaknya kerusakan pada tangki.
1.3. Ada tidaknya kekurangan atau kerusakan pada alat-alat perlengkapan.
1.4. Ada tidaknya kebocoran minyak transformator.
1.5. Bahwa semua mur dan baut dipasang dengan kencang.
1.6. Bahwa tinggi permukaan minyak transformator dalam gelas/alat penduga
cukup.
Apabila terdapat kelalaian,harap segera diselesaikan dengan pihak
pengangkutan.
2. PENYIMPANAN