Waktu yang menyenangkan berlalu dengan cepat ya, sekarang kita sudah tiba di lagu yang terakhir, dengan menjalani hidup setiap hari kita pasti pernah gagal dan mengalami hal yang sulit tetapi jika kita mmpunyai harapan dan mimpi di hati kita pasti bisa menjadi diri sendiri. Lagu ini kami nyanyikan dengan perasaan tersebut, dengarkanlah yuuhi wo miteiru ka, apakah kamu melihat matahari senja?