4. PIHAK PERTAMA akan menerbitkan Tagihan (Invoice) kepada PIHAK KEDUA sebesar Rp 296,192,700 (dua ratus Sembilan puluh enam juta serratus Sembilan puluh dua ribu tujuh ratus rupiah) dan PIHAK KEDUA akan membayarkan Tagihan (Invoice) tersebut ke rekening PIHAK PERTAMA dalam jangka waktu 30 (tiga puluh) hari.