Proteksi dengan separasi listrik adalah suatu tindakan proteksi dengan
memisahkan sirkit perlengkapan listrik dari jaringan sumber dengan menggunakan
transformator pemisah atau motor generator. Dengan demikian tercegahlah timbulnya
tegangan sentuh yang terlalu tinggi pada BKT perlengkapan yang diproteksi, bila terjadi
kegagalan isolasi dalam perlengkapan tersebut