Melanjutkan informasi dan undangan undangan yang telah dikirimkan kepada pimpinan masing-masing Bapak dan Ibu oleh Tim Fina, kami mengundang saudara/I untuk dapat hadir pada sosialisasi peraturan perundangan terbaru di Republik Indonesia.
Sehubungan dengan di keluarkannya Peraturan Bank Indonesia No 17/3/PBI/2015 pada 31 Maret 2015 dan Surat Edaran BI No 17/11/DKSP pada 1 Juni 2015 Tentang Kewajiban Penggunaan Rupiah di Wilayah NKRI, maka kami mengundang Bpk/Ibu/Rekan-Rekan untuk hadir dalam Sosialisasi Implementasi Peraturan Bank Indonesia tersebut dengan schedule sebagai berikut :
Hari Tanggal Pukul Location
Jumat 19/06/2015 14.30 - 16.00 Ruang Makan AG HO
Kami nantikan kehadiran Bapak dan Ibu, mohon agar dapat meluangkan waktu Bapak Ibu sekalian. Terima kasih dan salam semangat pagi